Peristiwa Kebakaran rumah terjadi di Kebayoran Lama, Jakarta Selatan pada Minggu (14/5) |
Saat kebakaran terjadi,
di rumah itu juga ada suami Ida, Setyo. Namun Setyo berhasil diselamatkan.
Kapolsek Kebayoran Lama, Kompol Widya mengatakan bahwa, saat itu "Bapak
Setyo sudah dibawa keluar dalam keadaan sehat dan istri Bapak Setyo seorang
wanita lansia atas nama Ibu Ida Farida dalam kondisi sakit dan susah berjalan.
Korban Ibu Ida Farida terbakar di dalam rumah”, ucapnya.
Petugas Pemadam Kebakaran saat berusaha mematikan percikan api (Foto:dok) |
Paryo menyebut petugas
mulai memadamkan kebakaran di rumah Setyo pada pukul 17.30 WIB. Sekitar 1,5 jam
kemudian api berhasil dipadamkan. "Pengerahan akhir 14 unit (damkar), 62
personel," kata Paryo. (ZIK)
0 Komentar