![]() |
Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Ade Syam Indradi (Foto:dok) |
Terkait dengan
peristiwa ini, Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Ade Ary Syam Indradi
membenarkan peristiwa tersebut. "Awal kejadian pelaku seperti biasa
keliling kampung untuk menjual makanan mie goreng kering dengan cara direbus
dan diberi bubuk bumbu sesuai permintaan pembeli. Kemudian para korban yang
membeli dagangan pelaku merasakan pusing dan muntah-muntah setelah memakan mie
goreng kering yang dijual oleh pelaku”, ucap Ade.
Mengetahui dagangannya
makan korban, pedagang tersebut sempat panik. Ia langsung menghubungi Bidan
Bunda, untuk datang ke lokasi dan memberikan obat penawar. Tapi kejadian ini
tetap dilaporkan warga ke Polsek Cabangbungin. "Selanjutnya pelaku dan
barang bukti di bawa Ke Polsek Cabangbungin," tandas dia. (TIM/RED)
0 Komentar